Kaltimkita.com, QATAR – Iran vs Jepang tersaji dalam perempatfinal Piala Asia 2023. Team Melli maju ke semifinal lewat comeback 2-1 dan penentu kemenangan lewat penalti di menit akhir!
Iran vs Jepang berlangsung di Education City Stadium, Al Rayyan, Qatar pada perempatfinal Piala Asia 2023, Sabtu (3/2) malam WIB. Timnas Jepang unggul duluan lewat golnya Hidemasa Morita di menit ke-28.
Babak berdua baru berjalan 10 menit, Mohammad Mohebi sanggup samakan kedudukan. Iran sukses kunci tiket ke semifinal lewat gol penalti dari Alireza Jahanbakhsh di menit akhir! (det/bie)